AYOJAKARTA.COM—Penting untuk memilih sebuah jilbab yang cocok agar saat muslimah mengenakannya bisa nyaman.
Model jilbab segi empat sudah menjadi pilihan sejak dulu. Memang sederhana hanya berbentuk kotak, segi empat, saat mengenakannya pun hanya ditautkan pada bawah leher dengan pengait atau peniti
Tapi, memilih jilbab segi empat juga tak boleh asal, karena bisa jadi malah dapat membuat penampilan terlihat aneh.
Baca Juga: Kominfo Bakal Blokir WhatsApp, Google dan Instagram 21 Juli 2022 Mendatang, Kenapa?
Nah agar Anda tidak salah dalam memilih hijab, yuk simak beberapa tips memilih hijab segi empat di bawah ini, mengutip Ayoindonesia, Senin (18/7/2022)
Model yang Tepat
Usahakan untuk memilih model yang tepar. Anda bisa memilih model hijab yang sesuai dengan style Anda. Model hijab segi empat yang ada di pasaran adalah hijab rawis square yang sangat hits di kalangan remaja. Hijab yang satu ini cocok dipakai untuk aktivitas sehari-hari seperti kuliah, kerja atau sekolah.
Selanjutnya hijab segi empat syar’i, sesuai dengan namanya hijab yang satu ini memiliki potongan yang jauh lebih besar dan lebar sehingga tidak menampilkan lekukan pada tubuh. Selanjutnya ada hijab segi empat tassel yang merupakan model hijab dengan ciri khas berupa bentuk dan potongan standar yang biasanya dibuat dari bahan katun dan tidak menerawang.
Baca Juga: Segini Harga Raket yang Dibanting Anthony Sinisuka Ginting Saat Juarai Singapore Open 2022
Pilih Ukuran
Artikel Terkait
Putus Setelah Tunangan 20 Tahun Lalu, Kini Jennifer Lopez dan Ben Affleck Resmi Menikah
Viral Stiker Hologram e- KTP Munculkan Peta, Bendera Merah Putih dan Burung Garuda, Ini Cara Bikinnya !
Suami Zaskia Gotik, Sirajuddin Mahmud Dikabarkan Punya Anak di Luar Nikah dari 2 Wanita Berbeda