Mendengar pernyataan tersebut, pembawa acara kemudian mencoba memastikan tentang apa yang disampaikan Kamaruddin.
“Wanita yang menangis itu si cantik yang selama ini bang Kamaruddin bilang?” tanya host.
Kamaruddin Simanjuntak kemudian mengatakan bahwa ada dua wanita yang menjadi ‘si cantik’ dari Ferdy Sambo.
Ia kemudian menjelaskan tentang sosok dari dua wanita cantik yang diduga menjadi simpanan Ferdy Sambo.
“Salah satunya itu adalah yang piala bergilir, wanita cokelat itu. Satu lagi yang nangis di rumah itu,” ucapnya.
“Ada lebih dari satu?” tanya host memastikan.
“Ada dua. Satu yang berseragam cokelat itu yang disebut bergilir, satu lagi yang menangis di rumah,” jelas Kamaruddin Simanjuntak ulang.
Walaupun demikian, hingga saat ini tidak diketahui secara pasti tentang kebenaran fakta dari informasi yang dibeberkan oleh Kamaruddin Simanjuntak.***
Artikel Terkait
Alamak! Wanita yang Viral Terobos Persidangan Ngaku Rela Mati dan Ingin Nikah dengan Ferdy Sambo, Ini Sebabnya
Jadwal, Alur Registrasi dan Syarat Pendaftaran RBB Batch 2 Tahun 2022, Cek Info Lengkapnya di Sini!
Penyesalan Terdalam Richard Eliezer Diungkapkan Sang Ibu, Ini yang Dikatakannya
Ganjil-Genap di Kawasan Puncak, Wilayah Mana Saja yang Diberlakukan? Simak Penjelasannya di Sini!
Waspada! Gempa Bumi 4,5 SR Berpusat di Laut Mengguncang Pangandaran Sabtu Pagi, Berpotensi Tsunami?
Putri Candrawathi Minta Senjata yang Dipegang Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak Ungkap Respon Istri Sambo Itu
Terungkap Sosok Wanita Menangis di Rumah Ferdy Sambo hingga Picu Kemarahan Putri Candrawathi, Apakah AKP Rita?
Profil dan Fakta Unik Kapten Timnas Korsel Son Heung Min: Dipanggil Haji hingga Kencan dengan Jisoo BLACKPINK
Bantah Tuduhan Ambu Anne Soal KDRT, Dedi Mulyadi Ungkap Bukti Tanggung Jawabnya sebagai Suami!
Gempa Bumi Mengguncang Kabupaten Pangandaran 4,5 SR Tadi Pagi, BMKG Ingatkan Gempa Susulan