AYOJAKARTA.COM - Dahulu kita mengenal SNMPTN adalah singkatan dari Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri yang saat ini sudah berubah nama menjadi Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2023.
Adapun pendaftaran akun SNPMB ini ialah langkah awal untuk mengikuti Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP), Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) atau Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN).
Kemudian seleksi SNBP masuk PTN ini melalui prestasi akademik dan non-akademik yang dilihat dari rata-rata nilai rapor, portofolio, hingga prestasi calon mahasiswa.
Mengutip laman resmi snpmb.bppp.kemdikbud.go.id di mana jadwal SNPMB 2023 lengkap dengan syaratnya sudah dirilis:
Jadwal SNBP
A. Kuota Sekolah
-
Pengumuman kuota sekolah : 28 Desember 2022
-
Penutupan Masa sanggah kuota sekolah : 17 Januari 2023
B. Pembuatan Akun SNPMB
-
Pembuatan Akun SNPMB sekolah : 09 Januari - 09 Februari 2023
-
Pembuatan Akun SNPMB siswa : 16 Januari - 15 Februari 2023
Baca Juga: Calon Maba Wajib Tahu, Berikut Cara Pendaftaran KIP Kuliah Untuk SNPMB 2023
Artikel Terkait
Analisis Kasus Mario Dandy dari Segi Psikologi, Mahasiswa UGM Ini Bongkar Faktor Penyebabnya Tidak Lain Karena
Tega! Viral 7 Oknum Mahasiswa Lakukan Penculikan hingga Kekerasan Terhadap Seorang Dosen, Korban Alami Luka
Sadis! Ulah 7 Oknum Mahasiswa yang Ngaku Polisi di Pontianak Lakukan Penculikan dan Aniaya Dosen
Dosen Poltekkes Jadi Korban Penganiayaan 7 Mahasiswa di Pontianak, Polisi Ungkap Motifnya Balas Dendam