AYOJAKARTA.COM - Seiring dengan menipis serta tidak menentunya energi minyak berbasis fosil, kendaraan motor listrik atau motik hadir sebagai pilihan.
Dalam sektor industri, baik pembuatan maupun perakitan, pabrik-pabrik motor listrik mulai ikut ambil bagian sebagai penyedia.
Terlebih ketika pemerintah ikut mencontohkan penggunaan kendaraan bermotor tenaga listrik dalam ajang KTT G-20 belum lama ini.
Sebelum memutuskan merogoh kocek untuk mengendarai motik, informasi rekomendasi motor listrik berikut perlu juga untuk diketahui.
Baca Juga: Tips Melalui Tanjakan dan Turunan Dengan Sepeda Motor Matik
Berikut lima rekomendasi lima motor listrik yang dirangkum ayojakarta.com dari YouTube BRaw pada Jumat (23/12/2022):
1. united T1800
Diluncurkan sejak 2020, memiliki desain yang menarik pada bagian cupboard serta dilengkapi daya listrik 1800 watt.
Motik ini mampu mencapai kecepatan hingga 70 km/jam, dibekali baterai 60 Volt 28 AHA serta teknologi Lithium ion sehingga menjamin kehematan.
United &-1800 memiliki display yang sudah full digital dan cut off energy motor, harga satu unit dibandrol dengan harga Rp 29,5 juta.
2. GESITS
Artikel Terkait
Beli Motor Bekas di Akhir Tahun, Simak Cara Mengetahui Keaslian STNK Sebelum Membeli Kendaraan
Semakin Unggul, Tiga Motor Sport Yamaha Raih Penghargaan Terbaik
Sepeda motor Listrik Pilihan di Akhir Tahun, Uwinfly Tampil Trendy dan Modis, Warganet: Bocoran Harga Segini!
6 Tips Agar Motor Terhindar dari Pencurian
Tips Melalui Tanjakan dan Turunan Dengan Sepeda Motor Matik