AYOJAKARTA.COM – Nama Raffi Ahmad kembali menjadi trending di Twitter setelah sebuah pernyataan yang dikeluarkan oleh Iskandar Sitorus (Pendiri Indonesian Audit Watch).
Ia mengkaitkan adanya artis dengan inisial R dengan dugaan tindak pidana pencucian uang yang dilakukan Rafael Alun Tri Sambodo.
Selain itu Iskandar Sitorus juga menyampaikan beberapa aset dan nominal dana yang berkaitan antara Rafael dengan inisial R yang disebut orang kaya baru tersebut sebesar Rp 170 miliar.
Baca Juga: Pinjaman KUR BRI 2023 Kerap Ditolak? Mungkin 5 Hal Ini yang Jadi Penyebabnya
"Beberapa aset dari Rafael yang sudah diperiksa, ternyata Rafael terakses dengan orang kaya baru yang mengendalikan bisnis. Modal dasarnya saja 170an miliar. Lalu bisnis ini angkanya triliun," ucap Iskandar Sitorus dikutip dari laman cianjur.suara.com.
Namun setelah pernyataan tersebut dikeluarkan, nama Raffi Ahmad pun disebut-sebut oleh netizen merupakan sosok inisial R tersebut.
Warga Twitter pun ramai-ramai menyebut bahwa RANS PIK basketball berhubungan dengan dugaan tindak pidana pencucian uang oleh Rafael Alun Trisambodo.
Hal ini karena dikaitkan dengan salah menantu dari Rafael Alun Trisambodo yakni Jeremy Imanuel Santoso yang saat ini tengah bekerja di RANS milik Raffi Ahmad tersebut.
Jeremy sendiri diketahui saat ini menjabat sebagai Presiden RANS PIK Basketball, hal inilah yang kemudian menjadikan banyak masyarakat melayangkan dugaan kepada Raffi Ahmad.
"Udah jelas Raffi Ahmad, RANS basketball kan bos nya keluarga Rafael," tulis akun @dipantaunegara.
Baca Juga: Indonesia Batal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2023, Fadli Zon: FIFA Harusnya...
"Mungkin Raffi Ahmad, karena menantunya kerja di RANS," tulis akun @RoyWira3.
"Raffi Ahmad, soalnya kan menantu Rafael manajer tim Rans PIK, kali aja nyuci duit di sana," tulis akun @Anana73322693.
Artikel Terkait
Akhirnya Raffi Ahmad Menikah Dengan Mimi Bayuh! Nagita Slavina Sudah Kasih Restu? Cek Faktanya!
Wah! Raffi dan Nagita Kedatangan Tamu Menteri, Terciduk Ternyata Sudah Beberapa Kali Mampir Lho, Siapa Dia?
Heboh Artis Pria Inisial R Terduga Kasus TPPU Rafael Alun Trisambodo, Nama Raffi Ahmad Ramai Disebut
Raffi Ahmad Nangis Bombay, Akui Telah Berselingkuh Dengan Seseorang Pada Nagita Slavina? Begini Faktanya!
Tangis Lesty dan Nagita Pecah, Raffi Ahmad dan Rizky Billar Diduga Terseret Kasus Rafael Alun, Benarkah?
GEGER! Raffi Ahmad Diduga Sosok Inisial R yang Terlibat Kasus Pencucian Uang Rafael Alun Trisambodo
KPK Usut Artis Inisial R Terkait Kasus Rafael Alun Trisambodo, Nama Raffi Ahmad Terseret?
KPK akan Periksa Artis Inisial R, Nama Raffi Ahmad dan Rizky Billar Terseret atas Kasus Rafael Trisambodo?
Raffi Ahmad Diduga Sebagai Sosok R yang Terlibat Kasus Rafael Alun Trisambodo, Sang Manajer Buka Suara
Teka-teki Artis Inisial R Terseret Kasus Rafael Alun, Benarkah Itu Raffi Ahmad? Ini Ciri-cirinya