AYOJAKARTA.COM – Kuat Ma’ruf tak kuasa menahan tawanya mendengar bisikan dari Bharada E usai persidangan digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
Keakraban antara terdakwa Kuat Ma’ruf dan Richard Eliezer menarik perhatian publik baru-baru ini.
Bukan tanpa alasan, sebagai terdakwa, Kuat Ma’ruf dan Richard Eliezer diketahui sering memberikan pernyataan yang berbeda dan membuat keduanya terkesan tidak akur.
Namun, dugaan tersebut dipatahkan dengan bukti yang memperlihatkan bahwa Kuat Ma’ruf dan Richard Eliezer sempat bercanda usai sidang dilaksanakan.
Dalam sebuah video yang dibagikan oleh seorang pengguna TikTok dengan nama akun @mery_chen, diperlihatkan sosok Richard Eliezer yang sedang berdiri di sebelah Kuat Ma’ruf.
Dengan masker berwarna hitam yang menutupi mulutnya, Richard Eliezer mendekat pada telinga Kuat Ma’ruf seperti membisikan sesuatu.
Sesaat setelah Richard Eliezer menjauhkan dirinya dari telinga Kuat Ma’ruf, terlihat sosok sopir Ferdy Sambo itu tertawa mendengar ucapan dari Bharada E.
Artikel Terkait
Viral Video Anak Bungsu Putri Candrawathi Panggil Kuat Maruf dengan Sebutan 'Papa', Ternyata Begini Faktanya…
Kembali Bertemu Dalam Sidang yang Sama, Sikap Bharada E ke Bripka RR dan Kuat Maruf Langsung Jadi Sorotan
Pengaruh Kuat Ferdy Sambo Meski Sudah Berstatus Terdakwa, Warganet: Mungkin Keluarganya Terancam
Suasana Eliezer dan Ricky Rizal VS Kuat Maruf Masuk Ruang Persidangan, Respon Pengunjung Berbeda 180 Derajat
Dugaan Ferdy Sambo Ikut Tembak Brigadir J Semakin Kuat, Rekaman CCTV dan Keterangan Saksi Jadi Bukti Penting!